Posted by : SMP Negeri 2 Jatrisari
Minggu, 08 Mei 2016
HARDIKNAS 2016
Senin, 02 Mei 2016
Ada yang berbeda UPBD hari Senin pada tanggal 02 Mei lalu. Biasanya yang menjadi petugas adalah siswa dan siswi yang mendapat tugas, pada hari itu dalam rangka menyambut Hardiknas dengan tema "Nyalakan Pelita, Terangkan Cita-cita" petugasnya guru-guru SMP Negeri 2 Jatisari.
Dengan persiapan yang sangat mendadak UPBD Hardiknas akhirnya terlaksana dengan lancar, meski masih banyak kekurangan yang harus diperbaiki. Kesalahan yang dilakukan oleh guru-guru ketika menjadi petugas UPBD tak jarang ditertawakan dan menjadi hal yang lucu, namun tetap upacara terlaksana dengan khidmat sampai selesai.
Dokumentasi