• Posted by : Tim IT SMP Negeri 2 Jatisari Senin, 13 Januari 2025



     Assalamu'alaikum Wr. Wb.

    JATISARI - SMP Negeri 2 Jatisari telah melaksanakan pengumuman setelah upacara terkait poin terbesar dan terkecil dari kelas 7 sampai kelas 9 di semester 1 TA 2024/2025. Di antara lain murid yang mendapatkan poin terbesar adalah:

    1. Fitra Barkah Ramadhan dengan poin 168 [9].
    2. Septiani Ramadanisa dengan poin 132 [8].
    3. M. Ramli dengan poin 217 [7].

    Dan di antara lain murid yang mendapatkan poin terkecil adalah:

    1. Abdul Muhi dengan poin 19 [9].
    2. Dimas Rizky Dwi Maulana dengan poin 35 [8].
    3. Yuspa Mardiana dengan poin 68 [7].

    Berikut dokumentasi pada saat penyerahan kupon belanja kepada murid yang mendapatkan poin terbesar.




     
    Sekian dokumentasi dari kegiatan tersebut dan kegiatan ini berjalan dengan lancar, semoga untuk siswa yang mendapatkan poin terkecil agar mendapatkan kesadaran untuk semester 2. Terima kasih.


    Keterangan Redaksi:
    Penulis
    Tim IT SMP Negeri 2 Jatisari
    Auliya Batrisyia Sopandi


    Leave a Reply

    Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

  • - Copyright © 2025 SMP NEGERI 2 JATISARI - Powered by Blogger - Designed by Mr. Eka -